PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-ARSIP BERBASIS WEBSITE PADA DESA WATESWINANGUN

Authors

  • Febriansyah Dwi Kurnia. W Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Lintang Ragadanu. A Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Ahmad Alfianto Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Muhammad Iffatul Lathoif Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Nur Adilah Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Keywords:

kearsipan, perencanaan, berbasis website

Abstract

Kearsipan merupakan bagian pekerjaan kantor yang sangat penting. Kearsipan Sangat dibutuhkan dalam pelaksanaan kegiatan kantor  karena arsip merupakan pusat daya ingat dalam setiap kegiatan kantor. tetapi dalam dalam penanganan arsip kantor masih tidak efisien karena masih menerapkan sistem manual yang akan menghabiskan banyak waktu untuk menemukan kembali berkas yang disimpan. penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem informasi E- Arsip berbasis website agar mempermudah pencarian informasi kearsipan yang aman,akurat, cepat dan menghemat waktu . perancangan e-arsip ini difokuskan pada perancangan   e-arsip pada website. jenis penelitian ini menggunakan Metode Perancangan Sistem Dengan pengembangan sistem informasi e-arsip menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle) atau siklus hidup pengembangan sistem adalah tahapan-tahapan pekerjaan yang dilakukan oleh analisis sistem dan programmer dalam membangun sistem informasi. hasil dari penelitian ini adalah perancangan program fitur e-arsip pada website, fitur tersebut telah dirancang dan dapat digunakan untuk mempermudah penyimpanan serta pencarian file yang diinginkan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Febriansyah Dwi Kurnia. W, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Lintang Ragadanu. A, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Ahmad Alfianto, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Muhammad Iffatul Lathoif, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Nur Adilah, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

References

Evi, Pratiwi. (2022). Sistem Informasi E-Arsip berbasis web pada PT. Gede Langgeng Makmur. Jurnal INTEKNA, 22 (1), 35-36.

Gunaidi, A., Nurhadryani, Y., & Muljono, P. (2018). Pengembangan Sistem Repositori Arsip Digital Pada Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Dalam Mendukung Smart Governance. Baca: Jurnal Dokumentasi Dan Informasi, 39(2), 101–111.

Muhidin, S. A., & Winata, H. (2016). Manajemen Kearsipan untuk Organisasi Publik, Bisnis, Sosial, Politik, dan Kemasyarakatan. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Rifauddin, M. (2016). Pengelolaan Arsip Elektronik Berbasis Teknologi. Khizanah Al- Hikmah Jurnal Ilmu Perpustakaan, Informasi, Dan Kearsipan, 4(2), 168–178.

Downloads

Published

2022-11-20

How to Cite

Dwi Kurnia. W, F., Ragadanu. A, L., Alfianto, A., Iffatul Lathoif, M., & Adilah, N. (2022). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-ARSIP BERBASIS WEBSITE PADA DESA WATESWINANGUN. ABDI MASSA: Jurnal Pengabdian Nasional (e-ISSN: 2797-0493), 3(05), 13–20. Retrieved from https://aksiologi.org/index.php/abdimassa/article/view/574

Issue

Section

Education for Sustainable Development