PROSES MANAJEMEN DAN ADMINISTRASI DI DEPARTEMEN PERENCANAAN DAN PENGADILAN, DIVISI HARKAN, PT. PAL INDONESIA
DOI:
https://doi.org/10.69957/abdimass.v4i04.1707Keywords:
Manajemen, Sumber Daya Manusia, AdministrasiAbstract
Praktik Kerja Lapangan adalah salah satu mata kuliah wajib yang harus ditempuh mahasiswa semester tujuh jurusan administrasi negara FISIP UNTAG Surabaya. Mata kuliah ini membekali mahasiswa pengetahuan tentang kegiatan pendidikan dan pelatihan dengan bekerja secara langsung, secara sistematik dan terarah dengan supervisi yang kompeten. Tujuan penelitian ini adalah : 1) Untuk mengetahui pengelolaan sumber daya manusia Divisi Harkan di PT PAL Indonesia, 2) untuk mengetahui proses administrasi di Divisi Harkan. Metode penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Penelitian dilaksanakan di Divisi Harkan PT. PAL Indonesia. Hasil penelitian diperoleh : 1) Proses alur bisnis Divisi Harkan sudah berjalan sesuai dengan ketentuannya, 2) Pengalokasian pegawai sudah teralokasikan sesuai dengan kebutuhan personil yang ada, 3) Proses administrasi bisnis/ organisasi Divisi Harkan sudah berjalan dengan baik.
Downloads
References
anggraeny puspaningtyas, endang indartuti, rachmawati N. Dida R, M. Roisul basyar, Yusuf H,
H. I. (2023). Buku Panduan Pelaksanaan Magang. https://drive.google.com/file/d/1vhFtVmmAR0Ni7N4Y5UphYReol4Jw5KpY/view?usp=d rivesdk%0A
Eni. (1967). Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., Mi, 5–24. https://www.pal.co.id/
Hakim, L. (2019). LANDASAN TEORI. MANAJEMEN SDM, 14.
https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/16654/05.2 bab 2.pdf?sequence=7&isAllowed=y
PPT Seminar Isu Publik Aktual. (n.d.).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Siti Anisah; Radjikan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Ketentuan hukum formal untuk mengakses artikel digital jurnal elektronik ini tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA), yang berarti Jurnal Pengabdian Nasional ABDI MASSA ber e-ISSN 2797-0493 ini berhak untuk menyimpan, mengubah format, mengelola di pangkalan data, memelihara dan menerbitkan artikel tanpa meminta izin dari Pencipta selama tetap mempertahankan nama Pencipta sebagai pemilik Hak Cipta.