UPAYA DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH DALAM PEMBINAAN KOPERASI SERBA USAHA (KSU) PEMUDA BIINMAFO MANDIRI DI KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA

Studi Pada Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Timor Tengah Utara

Authors

  • Intan Ningsih Universitas Timor
  • Agustinus Longa Tiza Universitas Timor
  • A.P.Aplonia Pala Universitas Timor

Keywords:

Upaya Dinas Koperasi dan UMKM, Pembinaan, Koperasi

Abstract

Upaya Dinas Koperasi dan UKM di Kabupaten TTU dalam pembinaan Koperasi telah tertuang dalam Rencana strategis Dinas Koperasi dan UKM.Upaya yang dilakukan oleh Dinas Koperasi dan UKM dalam pembinaan Koperasi di kabupaten TTU bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi, mendeskripsikan dan menganalisis Upaya Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah dalam melakukan Pembinaan pada Koperasi Serba Usaha (KSU) Pemuda Biinmafo Mandiri di Kabupaten Timor Tengah Utara. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif.Fokus permasalahan dalam penelitian ini adalah (1) Sumber Daya Manusia (2) Permodalan (3) Kelembagaan. Hasil dari penelitian ini adalah dalam hal sumber daya manusia pihak Dinas telah melakukan pengembangan SDM tetapi belum secara maksimal karena anggaran yang terbatas, dalam hal permodalan pihak Dinas telah memberikan modal usaha tetapi belum ada pengontrolan secara langsung oleh pegawai Dinas mengenai perkembangan permodalan tersebut, pengontrolan hanya dilakukan melalui Rapat Anggota Tahunan (RAT) setiap setahun sekali sedangkan dalam hal kelembagaan penyuluhan pembinaan mengenai pengembangan kelembagaan sudah dilakukan oleh dinas tetapi tidak secara optimal dan rutin dikarenakan pegawai yang terbatas di Dinas tersebut.

 

References

Daftar Pustaka

Arikunto,Suharsimi.2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Rineka Cipta.Jakarta.

Arikunto,Suharsimi.1991. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Rieneka Cipta.Jakarta.

Afifuddin dan Beni Ahmad Saebani.2009.Metodologi Penelitian Kualitatif. Pustaka Setia.Bandung.

Afifuddin.2009.Metodologi Penelitian Kualitatif .CV Pustaka Setia.Bandung.

Anoraga,Pandji.1992. Dinamika Koperasi. PT.RINEKA CIPTA. Jakarta.

Bungin, Burhan. 2013. Metode Penelitian Sosial dan Ekonomi. Kencana. Jakarta.

Bungin,Burhan.2007.Penelitian Kualitatif. Prenada Media Group.Jakarta.

Bungin,Burhan.2001. Metodologi Penelitian Sosial. Airlangga Universitas Press. Surabaya.

Depdikbud.2000.Kamus Besar Bahasa Indonesia .Balai Pustaka.Jakarta.

Fuady dan M. Kastulani. 2005. Hukum Bisnis Suatu Pengantar.Pusat Kajian Hukum LA-Qastu. Riau.

Handayaningrat,Soewarno.2001.Administrasi dan Pembangunan Nasional. Gunung Agung. Jakarta.

Iskandar,Soesilo.2008. Dinamika Gerakan Koperasi Indonesia. PT. Wahana Semesta Intermedia. Jakarta.

Moleong,LJ.2002. Metodelogi Penelitian Kualitatif. PT Remaja Rosda Karya. Bandung.

Moleong,LJ.2000.Metodologi Penelitian Kualitatif. PT Remaja Rosdakarya. Bandung.

Mardalis,.2004.Metode Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. PT Bumi Aksara. Jakarta.

Mardalis.1995.Metode Penelitian: Suatu Pendekatan Proposal. Bumi Aksara. Jakarta.

Moleong,LJ.2007. Metodologi Penelitian Kualitatif: Edisi Revisi. PT Remaja Rosdakarya.Bandung.

Milles,MB dan A.MichaelHuberman.1992. Analisis Data Kualitatif. Universitas Indonesia Press.Jakarta.

Nasution,S.1991.Metodologi riset(Penelitian Ilmiah). Jemmars. Bandung.

Pramono,Nindyo.1986.Beberapa Aspek Koperasi Pada Umumnya dan Koperasi Indonesia di dalam Perkembangan.TPK Gunung Mulia.Yogyakarta.

Sugiyono. 2015.Metode Penelitian Survey. Alfabeta. Bandung.

Sitio,Arifin dan Halomoan Tamba. 2001.Koperasi Teori dan Praktik.Erlangga.Jakarta.

Sedermayanti.2000. Sumber daya manusia dan Produktivitas.Gunung Agung. Jakarta.

Sumarsono,Sony.2003.Manajemen Koperasi Teori dan Praktik.Graha Ilmu. Yogyakarta.

Subandi,M.M. 2010. Ekonomi Koperasi. CV. ALFABETA. Bandung.

Sukmadinata,NS.2007.Metode Penelitian Pendidikan. PT Remaja Rosdakarya. Bandung.

Usman,Hasan dan Purnomo Setiady Akbar. 2009. Metodologi Penelitian Sosial. PT. Bumi Aksara. Jakarta.

Usman,Hasan dan Purnomo Setiady Akbar. 2011. Metodologi Penelitian Sosial. PT. Bumi Aksara. Jakarta.

WS, Indrawan. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia.Lintas Media.Jombang.

Widiyanti,Ninik.1988.Koperasi dan Perekonomian Indonesia. Rineka Cipta. Jakarta.

Zuriah,Nurul. 2006. Metodologi penelitian sosial dan pendidikan. PT Bumi Aksara. Jakarta

SUMBER LAIN

Undang –Undang Dasar Tahun 1945

Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2012 Tentang Perkoperasian.

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1992 Tentang Perkoperasian.

Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2016 Tentang Pembentukan Susunan Perangkat Daerah

Peraturan Bupati Timor Tengah Utara Nomor 59 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupatan Timor Tengah Utara

Rencana Strategis (Renstra) Dinas KUKM Kabupaten Timor Tengah Utara

INTERNET

http://lina14075.blogspot.com/2016/10/pengertian - dan - tujuan koperasi serba. html diakses pada 28 Desember Pukul 20.47 WITA

Downloads

Published

2021-05-23

How to Cite

Ningsih, I., Agustinus Longa Tiza, & A.P.Aplonia Pala. (2021). UPAYA DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH DALAM PEMBINAAN KOPERASI SERBA USAHA (KSU) PEMUDA BIINMAFO MANDIRI DI KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA: Studi Pada Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Timor Tengah Utara. PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik (e- ISSN: 2797-0469), 1(01), 133–149. Retrieved from https://aksiologi.org/index.php/praja/article/view/44

Issue

Section

ADMINISTRASI PUBLIK