IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBEBASAN LAHAN UNTUK PEMBANGUNAN JALUR LUAR LINGKAR BARAT DI KOTA SURABAYA
DOI:
https://doi.org/10.69957/praob.v4i05.1644Keywords:
Perencanaan, Perencanaan Infrastruktur Jalan, PembangunanAbstract
Pembangunan jalan merupakan salah satu hal yang sangat penting sebagai pendukung utama dinamika dan aktivitas ekonomi baik itu di pusat maupun di daerah. Pembangunan jalan juga memiliki manfaat yang strategis terrhadap pertumbuhunan ekonomi, pendapatan Masyarakat,manfaat social dan manfaat ekonomi yang diterima oleh Masyarakat. Untuk itu penulis meneliti keberadaaan infrastruktur di Kawasan Surabaya Barat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana Perencanaan infrastruktur pembangunan dikawasan Surabaya Barat dapat berjalan efektif dan efesien. Dengan menggunakan metode kualitatif, maka data yang dikumpulkan berasal dari observasi secara langsung, wawancara, dan dokumentasi, dengan tipe penelitian diskriptif kualitatif melalui observasi untuk menggambarkan dan mengetahui secara langsung terkait Perencanaan Pembangunan infrastruktur di Kawasan Surabaya Barat Dinas Pemerintah kota Surabaya. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat 4 faktor yang mempengaruhi keberhasilan Perencanaan Pembangunan infrastruktur jalan di Kawasan Surabaya Barat yakni: factor komunikasi,sumber daaya yang memadai dan berperan penting terhadap berhasilnya Perencanaan Pembangunan Infrastruktur seperti sumber daya manusia,sumber daya keuangan dan sumber daya peralatan ,disposisi para pelaku kebijakan dan struktur organisasi,pembagian kewenangan,hubungan organisasi dengan organisasi luar
References
Aisyah, S., Juli, A., Gani, A., & Muluk, M. R. K. (2012). Perencanaan Pembangunan Jalan Lingkar Luar Barat di Kota Surabaya. Wacana, 15(3), 42–50.
Hayati, L. N. (2022). Analisis Pembangunan Infrastruktur Jalan Terhadap Perkembangan Pariwisata Kawasan Pinggiran Kota (Studi Kasus Pada Desa Wisata “SETIGI” Kabupaten Gresik). Journal Economic And Strategy (JES), 3(2), 1–11.
Hermanto, H., Meiyani, E., & Risfaisal, R. (2019). Persepsi Masyarakat Terhadap Pembangunan Infrastruktur Jalan Tol Layang A.P Pettarani di Kota Makassar. Equilibrium: Jurnal Pendidikan Sosiologi, 7(1), 198–205.
Kurniawan, W. P., & Rahaju, T. (2019). Perencanaan Pembangunan Jalan Lingkar Luar Barat Kota Surabaya (Studi pada Wilayah Terdampak Pembangunan di Kelurahan Sememi). E-Journal Unesa, 7(6), 1–8.
Minarosi, A. A., Putra, P., Dita, I. N., & Nauli, A. R. (2023). Analisa Resource Leveling Tenaga Kerja (Studi Kasus : Proyek Jllb Tahap 2). Jurnal “MITSU” Media Informasi Teknik Sipil UNIJA, 11(1), 83–88.
Palupi, C. A. (2022). Peran Pemerintah Dalam Realisasi Rencana Pembangunan Infrastruktur Jalan Frontage Waru-Buduran Kabupaten Sidoarjo. Jurnal Jebaku, 2(3), 47–54.
Rion, R. (2023). Peran Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Dalam Melakukan Perencanaan Pembangunan Infrastruktur Jalan di Kabupaten Kolaka Timur Tahun 2019. PAMARENDA : Public Administration and Government Journal, 2(3), 241–259.
Septiana, Y., & Salahudin, S. (2021). Perencanaan pembangunan daerah melalui pendidikan : Sebuah kajian pustaka terstruktur ( systematic literature review ). Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi Dan Aplikasi, 9(1), 31–41.
Setianingsih, B., Setyowati, E., & Siswidiyanto, S. (2015). Efektivitas Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah (Simrenda) (Studi pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Malang). Jurnal Administrasi Publik (JAP), 3(11), 1930–1936.
Sjafrizal. 2016. Perencanaan Pembangunan Daerah Dalam Era Otonomi. Jakarta: Rajawali Pers
Uluputty, I. (2018). Analisis Perencanaan Pembangunan Urusan Pemerintahan Umum. Jurnal Manajemen Pembangunan, 5(1), 37–57.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Fika Alifia Silvy; Agus Sukristyanto; Muhammad Roisul Basyar
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Ketentuan hukum formal untuk mengakses artikel digital jurnal elektronik ini tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA), yang berarti PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik, e- ISSN: 2797-0469 berhak untuk menyimpan, mengubah format, mengelola di pangkalan data, memelihara dan menerbitkan artikel tanpa meminta izin dari Pencipta selama tetap mempertahankan nama Pencipta sebagai pemilik Hak Cipta.