PELAYANAN KLAMPID NEW GENERATION (KNG) TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT DI KELURAHAN SIDOTOPO WETAN KOTA SURABAYA

Authors

  • Azizah Fitri Azarah Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Supri Hartono Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Dida Rahmadanik Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Keywords:

pelayanan publik, Klampid New Generation, Kependudukan

Abstract

Pengaruh Pelayanan publik terhadap kepuasan masyarakat merupakan salah satu hal terpenting dalam Pemerintahan, Pemerintah harus memastikan jika program yang dibuat dapat berguna, mudah dipahami dan digunakan serta memudahkan masyarakat dalam pelayanan publik sehingga masyarakat puas dengan program tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar tingkat kepuasan masyarakat terhadap pelayanan Klampid New Generation (KNG) di Kelurahan Sidotopo Wetan Kota Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner/angket. Penelitian ini berfokus pada 5 dimensi pelayanan public yaitu reliability, responsiviness, assurance, empaty, dan tangibles untuk mengukur kepuasan masyarakat di Kelurahan Sidotopo Wetan.

Author Biographies

Azizah Fitri Azarah, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Mahasiswa di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Supri Hartono, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dosen di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dida Rahmadanik, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dosen di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

References

Along, A. (2020). Kualitas Layanan Administrasi Akademik di Politeknik Negeri Pontianak. In Antonius Along/ JIAP (Vol. 6, Issue 1).

Anisa, S. (2018). Pengaruh Pelayanan Publik Terhadap Kepuasan Masyarakat Di Kantor Desa Helvetia. 123.

Harpy, M., Muchtolifah, M., & Nisa, F. L. (2022). The Klampid New Generation Application as a Support for the Quality of E-Government Based Public Services in the City of Surabaya. Publica: Jurnal Pemikiran Administrasi Negara, 14(2), 189–203. https://doi.org/10.15575/jpan.v14i2.21731

Hidayatulloh, K. S., & Basyar, M. R. (2023). Efektivitas Pelayanan Administrasi Kependudukan melalui Aplikasi KNG ( Klampid New Generation ) di Kelurahakan Pegirian , Kecamatan Semampir , Kota Surabaya. 2(2), 733–740.

Mubarok, A. A. (2021). Penerapan Pelayanan Akta Kelahiran Secara Online Melalui Klampid di Kantor Kecamatan Pabean Cantian Kota Surabaya. 63.

Parasuraman, a, Zeithaml, V. a, & Berry, L. L. (1988). SERQUAL: A Multiple-Item scale for Measuring Consumer Perceptions of Service Quality. Journal of Retailing, 64(September 2014), 28. https://doi.org/10.1016/S0148-2963(99)00084-3

Robial, D. F. (2017). Peran Pemerintah Kelurahan Dalam Mewujudkan Kepemerintahan Yang Baik. Manajemen Ekonomi, 1–15. https://www.neliti.com/id/publications/1137/peran-pemerintah-kelurahan-dalam-mewujudkan-kepemerintahan-yang-baik-studi-di-ke

Septiandika, V., & Halima, N. (2021). Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap Kualitas Pelayanan Program Demang Dimmas (Kademangan Digital Melayani Masyarakat) di Kecamatan Kademangan Kota Probolinggo. Sawala : Jurnal Administrasi Negara, 9(2), 125–140. https://doi.org/10.30656/sawala.v9i2.3420

Tjiptono, F., & Chandra, G. (2016). Service, Quality dan Satisfaction 4th. Penerbit ANDI.

Umayya, M., Adi, W., & Kurniawan, K. (2018). Analisis Kepuasan Pengunjung Terhadap Sarana Transportasi Pulau Ketawai Kabupaten Bangka Tengah. Akuatik: Jurnal Sumberdaya Perairan, 11(2), 13–22. https://doi.org/10.33019/akuatik.v11i2.239

Downloads

Published

2023-05-01

How to Cite

Fitri Azarah, A., Hartono, S., & Rahmadanik, D. (2023). PELAYANAN KLAMPID NEW GENERATION (KNG) TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT DI KELURAHAN SIDOTOPO WETAN KOTA SURABAYA. PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik (e- ISSN: 2797-0469), 3(03), 96–101. Retrieved from https://aksiologi.org/index.php/praja/article/view/1144

Issue

Section

ADMINISTRASI PUBLIK