BUDAYA KERJA ORGANISASI SATUAN POLISI PAMONG PRAJA (SATPOL PP) PROVINSI JAWA TIMUR

Authors

  • Sunu Diah Widagdo Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Endang Indartuti Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • M.Kendry Widiyanto Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Keywords:

Budaya Kerja, SATPOL PP Jatim, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Administrasi Publik

Abstract

Organisasi Perangkat Daerah yang berfungsi sebagai penyelenggara pelayanan publik bertanggung jawab dan berupaya memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan meningkatkan kualitas budaya kerja pegawai dalam hal ketentraman, ketertiban umum, dan perlindungan masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui budaya organisasi Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Timur. Dalam penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian tentang Budaya Organisasi Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Timur dilihat dari aspek budaya kerja menurut Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2012. penerapan Budaya Organisasi Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Timur sudah baik. Karena pegawai bersifat profesional, memiliki etos kerja yang tinggi, sikap santun, dan memberikan pelayanan untuk menjaga ketentraman dan ketertiban masyarakat sesuai dengan kode etik yang ada. Melaksanakan kerjasama antara satu bidang dengan bidang lainnya dalam menciptakan inovasi dan kreativitas untuk mengayomi masyarakat sesuai dengan tugasnya.

Author Biographies

Endang Indartuti, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dosen, Peneliti, dan Penggiat Pengabdian Kepada Masyarakat di Prodi Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

M.Kendry Widiyanto, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dosen, Peneliti, dan Penggiat Pengabdian Kepada Masyarakat di Prodi Ilmu Administrasi Negara,  Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

References

Asyrori. (2014). Hubungan Budaya Kerja dengan Kinerja Pegawai di Kantor Kecamatan Sambutan Kota Samarinda. eJournal Administrasi Negara, 2014, 5, Nomor 3, 2014 : 1720 – 1733.

Darmawan, M. W., & Riyana, I. G. (2012). Analisis Faktor-Faktor Mempengaruhi Budaya Kerja Pegawai. Journal Univeritas Udayana.

Delti. (2015). Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Trubaindo Coal Mining di Kabupaten Kutai Barat. eJournal Ilmu Administrasi Bisnis Volume 3, Nomor 2, 2015 : 495 506.

Gusnetti. (2014). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan Pada PT. Garuda Indonesia Pekanbaru. Jom FISIP Vol. 1 No. 2 – Oktober 2014.

Arifin A., Hanif, D., dan Hakam, M. S. (2014). Pengaruh Pemberdayaan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan CV. Catur Perkasa Manunggal). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) Vol.8 no. 2 Maret 2014.

Bahua, M. I. (2016). Kinerja Penyuluh Pertania. Yogyakarta : Deepublish.

Dewi, S. P. (2012). Pengaruh Pengendalian Internal dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan SPBU Yogyakarta (Studi Kasus Pada SPBU Anak Cabang Perusahaan RB Group). Jurnal Nominal / Volume 1 Nomor 1 / Tahun 2012.

Hamidi. (2010), Metode Penelitian dan Teori Komunikasi. Malang : Universitas Muhammadiyah Malang Press.

Downloads

Published

2021-09-14

How to Cite

Sunu Diah Widagdo, Indartuti, E., & Widiyanto, M. (2021). BUDAYA KERJA ORGANISASI SATUAN POLISI PAMONG PRAJA (SATPOL PP) PROVINSI JAWA TIMUR . PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik (e- ISSN: 2797-0469), 1(03), 15–22. Retrieved from https://aksiologi.org/index.php/praja/article/view/112

Issue

Section

ADMINISTRASI PUBLIK