KUALITAS PELAYANAN PUBLIK MELALUI APLIKASI KNG (KLAMPID NEW GENERATION) OLEH DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA SURABAYA
Keywords:
pelayanan kependudukan, kualitas layanan aplikasi, kepuasan masyarakatAbstract
Kualitas pelayanan publik ialah merupakan salah satu kondisi sebuah jasa produk, manusia, serta lingkungannya. Penilaian kualitas ditentukan pada sebuah pelayanaan publik yang diberikan di masyarakat sebagai tolak ukur dari pelayanan karena sebuah unsur utama dalam pencapaian suatu keberhasilan dalam organisasi oleh sebab itu kualitas pelayanan sebagai suatu penilaian dalam layanan yang diberikan pada pelayanan administrasi kependudukan di aplikasi KNG secara digital. Maka dari itu untuk mengetahui tingkat kepuasan dalam mengukur sesuatu kualitas pelayanan dalam aplikasi KNG (Klampid New Generation) yang dibuat oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya. Berdasarkan dari hasil pengamatan yang ada di masyarakat kota surabaya penelitian ini untuk mengetahui hasil kualitas pelayanan digital aplikasi KNG dalam peningkatan pelayanan administrasi kependudukan masyarakat kota surabaya. Penelitian ini memakai metode deskriptif kualitatif, dari pengumpulan data wawancara dan observasi. Hasil dari penelitian kualitas pelayanan administrasi kependudukan melalui aplikasi KNG (Klampid New Generation) terus melakukan perkembangan untuk memperbaiki permasalah-permasalahan yang ada sehingga dari indikator yang diteliti dapat menjadi masukkan dalam meningkatkan kualitas pelayanan administrasi berbasis digital atau dalam aplikasi KNG (Klampid New Generation).
References
Belajar, M., & Merdeka, K. (2023). Selamat Datang Peserta MSIB Batch 4. Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya.
Dispendukcapil Surabaya. (2022). Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya. Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya. https://disdukcapil.surabaya.go.id/
Kamaruddin, S. (2016). ADMINISTRASI DAN PELAYANAN PUBLIK Antara Teori dan Aplikasinya. Ombak, September, 1–229. https://www.mendeley.com/viewer/?fileId=349a0ada-0d19-cc5f-2776-e90886da1735&documentId=e4a8153f-e14a-3a02-a647-dfbbb59f5582
Sianipar, J. P. . (2000). Managemen Pelayanan Publik,. 6.
Sulistiyowati, W. (2018). KUALITAS LAYANAN: TEORI DAN APLIKASINYA.
Swargalokasurabaya. (2021). Sosialisasi KALIMASADA Cukup ke Rumah RT Warga Bisa Mendapat Pelayanan Adminduk. Swargalokasurabaya.Id. http://swargalokasurabaya.id/2021/11/09/sosialisasi-kalimasada-cukup-ke-rumah-rt-warga-bisa-mendapat-pelayanan-adminduk/
Wibawa, S., & Purbokusumo, Y. (2015). Peningkatan Kualitas Pelayanan Administrasi. In JKAP (Jurnal Kebijakan dan Administrasi Publik) (Vol. 2, Issue 2, pp. 38–51).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Tita Dwi Agustin; Bambang Kusbandrijo; Eddy Wahyudi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Ketentuan hukum formal untuk mengakses artikel digital jurnal elektronik ini tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA), yang berarti PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik, e- ISSN: 2797-0469 berhak untuk menyimpan, mengubah format, mengelola di pangkalan data, memelihara dan menerbitkan artikel tanpa meminta izin dari Pencipta selama tetap mempertahankan nama Pencipta sebagai pemilik Hak Cipta.