Altruisme pada mahasiswa: Bagaimana peranan Gratitude?
Keywords:
gratitude, altruisme, mahasiswaAbstract
Abstract
In a boarding environment, students require altruistic behavior from other students' peers, altruistic behavior is based on being away from their parents or closest. So altruism is closely related to boarding school students. This study was conducted with the aim of identifying the relationship between gratitude and altruism in college students living in boarding houses. This method of research is quantitative with the subjects used in this study being students living in boarding houses in the Surabaya region aged 18–25 years. The result of this study is that there is a very significant positive relationship between gratitude and altruism. So the higher the gratitude, the higher the altruism, the higher the students who live in the boarding house. On the contrary, the lower the literacy rate, the lower the altruism among students living in boarding houses, the lower the literacy rate, the lower the altruism is.
Key Word: Altruism, Gratitude, Student
Abstrak
Dalam sebuah lingkungan kos-kosan ,mahasiswa memerlukan perilaku altruisme dari teman mahasiswa yang lain, perilaku altruisme didasari karena jauh dari orang tua ataupun orang terdekat. Sehingga altruisme erat kaitanya dengan mahasiswa kos-kosan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui hubungan antara gratitude dengan altruisme pada mahasiswa yang tinggal di kos-kosan. Metode penelitian ini adalah kuantitatif dengan subjek yang digunakan pada penelitian ini adalah mahasiswa yang tinggal di kos-kosan di wilayah Surabaya dengan umur 18-25 tahun. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat hubungan positif yang sangat signifikan antara gratitude dengan altruisme. Sehingga semakin tinggi gratitude maka semakin tinggi altruisme pada mahasiswa yang tinggal di kos-kosan. Sebaliknya semakin rendah gratitude yang dimiliki maka semakin rendah pula altruisme pada mahasiswa yang tinggal di kos-kosan.
Kata kunci: Gratitude, Altruisme, Mahasiswa
References
Aisyah, A. & Rohmatun, C. (2018). rasa syukur kaitannya dengan kesejahteraan psikologis pada guru honorer sekolah dasar. Jurnal Psikologi Unissula. Vol. 13 no.2, 10
Anjaina, N., & Coralia, F. (2018). Hubungan Gratitude Dengan Psychological Well-Being Pada Atlet Disabilitas Di Npci Kota Bandung. Prosiding Psikologi, 129-134.
Arini, M. D., & Masykur, A. M. (2020). Hubungan Antara Self-Esteem Dengan Altruisme Pada Siswa Kelas Viii Smp Eka Sakti Semarang. Jurnal Empati, 9(5), 356-362.
Aritonang, N. N., & Refaniel, S. P. (2022). Hubungan Gratitude Dengan Body Image Pada Remaja Putri Di Medan. Jurnal Stindo Profesional, 8(1), 110-120.
Ati, S. M. Matulessy, A. Farid, M. (2018). The relationship of between gratitude and social support with the stresss of mother who have children in special needs. Journal of Child Development, 3 (1), 44-58
Cynthia, C., Riadi, F., Francesca, F., Ivosari, M., & Marpaung, W. (2021). Psychological Wellbeing Ditinjau Dari Gratitude Pada Orangtua Dari Anak Penyandang Talasemia Di Popti Bandung. Jurnal Penelitian Pendidikan, Psikologi Dan Kesehatan (J-P3k), 2(1), 1-6.
David G. Myers, (2012). Psikologi Sosial, Jakarta:Salemba Humanika
Dewi, Y. R. (2017). Hubungan Antara Self Monitoring Dengan Altruisme Pada Anggota Komunitas Save Street Child Surabaya. Character: Jurnal Penelitian Psikologi., 4(1).
Fadlilah, N. (2018). Hubungan Antara Mood Dengan Altruisme Pada Remaja (Doctoral Dissertation, Uin Sunan Ampel Surabaya).
Hartaji, D.A. 2012. Motivasi Berprestasi Pada Mahasiswa yang Berkuliah Dengan Jurusan Pilihan Orangtua. Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma.
Hayuningputri, E. P., & Arbi, D. K. A. (2022). Hubungan Antara Gratitude Dengan Kesejahteraan Psikologis Remaja Yang Tinggal Di Panti Asuhan. Buletin Riset Psikologi Dan Kesehatan Mental (Brpkm), 2(1).
Helmiyyah, S., Erlyani, N., & Mayangsari, M. D. (2020). Hubungan Rasa Syukur Dengan Altruisme Pada Masyarakat Yang Tinggal Di Wilayah Tambang Batubara Asam-Asam. Jurnal Kognisia, 2(2), 140-148.
Irwana, D., Saudi, A., & Nur, A. (2021). Hubungan Antara Rasa Syukur (Gratitude) Dan Kepercayaan (Trust) Dengan Komitmen Pernikahan (Maritalcommitment) Pada Istri Yang Bekerja.
Isnaeni, N., Wibowo, M. E., & Mugiarso, H. (2018). Meningkatkan Perilaku Altruisme Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama (Smp) Melalui Konseling Kelompok. Indonesian Journal Ofguidance And Counseling: Theory And Application, 7(1).
Jena, Y. (2018). Altruisme Sebagai Dasar Tindakan Etis Menurut Peter Singer. Respons: Jurnal Etika Sosial, 23(01), 59-82.
Kurniasih, P. A., & Halimah, L. (2018). Hubungan Antara Gratitude Dengan Perilaku Prososial Pada Anggota Komunitas Ketimbang Ngemis Bandung. Prosiding Psikologi, 531-538.
Mahardhika, N. F., & Halimah, L. (2017). Hubungan Gratitude Dan Subjective Well-Being Odapus Wanita Dewasa Awal Di Syamsi Dhuha Foundation Bandung. Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, 4(1), 91-114.
Mahmuliana, D., Abd, D., & Yahya, M. (2017). Analisis Perilaku Altruisme Pada Santri Di Pondok Pesantren Modern Babun Najah Banda Aceh. Jurnal Suloh: Jurnal Bimbingan Konseling Fkip Unsyiah, 2(2).
Mukhlana, Y., Arneliwati, G. I., & Indriati, G. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Altruisme Masyarakat Dalam Mendonorkan Darah. Jurnal Online Mahasiswa (Jom) Bidang Ilmu Keperawatan, 7(1), 78-85.
Myers, D.G. (2012). Social Psychology Edisi 10 Buku 1. Jakarta: Salemba Humanika.
Ni'mah, R. (2017). Hubungan Empati Dengan Perilaku Altruistik. At-Tuhfah: Jurnal Studi Keislaman, 6(1), 99-115.
Nugraha, M. A., & Budiman, A. (2019). Hubungan Gratitude Dengan Psychological Well Being Pada Remaja Di Panti Sosial Asuhan Anak Al Fien Bandung. Prosiding Psikologi, 604-611.
Pamungkas, I. M., & Muslikah, M. (2019). Hubungan Antara Kecerdasan Emosi Dan Empati Dengan Altruisme Pada Siswa Kelas Xi Mipa Sma N 3 Demak. Jurnaledukasi:Jurnal Bimbingan Konseling, 5(2), 154-167.
Prabowo, A. (2017). Gratitude Dan Psychological Wellbeing Pada Remaja. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 5(2), 260-270.
Pridayati, T., & Indrawati, E. (2019). Hubungan antara forgiveness dan gratitude dengan psychological well-being pada remaja di panti asuhan X Bekasi. IKRA-ITH Humaniora: Jurnal Sosial dan Humaniora, 3(3), 197-206.
Rizki, M., & Aulia, P. (2019). Perbedaan Kecenderungan Perilaku Altruisme Ditinjau Dari Jenis Kelamin Pada Mahasiswa Kampus V Universitas Negeri Padang. Jurnal Riset Psikologi, 2019(4).
Rizky, A. Z. A., Rini, A. P., & Pratitis, N. (2021). Korelasi empati dan perilaku altruisme pada mahasiswa. SUKMA: Jurnal Penelitian Psikologi, 2(1), 20-31
Salam, M. R. T. A., Aulia, A., & Sari, E. Y. D. (2020). Gratitude Dalam Konteks
Organisasi. Jurnal Diversita, 6(1), 77-86.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Sulawati, T.L. (2017). Perilaku altruis relawan organisasi AbdA di Tinjau dari Tingkat EQ dan SQ. Jurnal Psikologi Integratif. 5 (2), 142-156. Retrieved from: ejournal.uin-suka.ac.id/isoshum /PI/article/download/1412/1213.
Watkins, (2013). Gratitude and the Good Life: Toward a Psychology of Appreciation. New York: Springer Science+Business Media Dordrecht DOI 10.1007/978-94-007-7253-3 1
Widayanti, W., Safitri, J., & Yuserina, F. (2020). Hubungan antara kesadaran diri dengan perilaku altruisme pada relawan guru sekumpul. Jurnal Kognisia, 2(2), 134-139.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Deta Zanu Rianto
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.